Thursday, October 4, 2018

Mentawai "Melihat Kerendahan Hati Budaya Indonesia" (Mentawai "Seeing Humility Of Indonesian Culture")

Meskipun kepulauan ini berlokasi tidak jauh dari dataran lainnya di Indonesia, namun Kepulauan Mentawai dan orang-orangnya tetap terisolasi sampai abad ke-19 dan Sejak tahun 1999, wilayah Kepulauan Mentawai dikukuhkan menjadi sebuah kabupaten bernama Kabupaten Kepulauan Mentawai dengan ibu kota di Tua Pejat. Lantas apakah yang dapat kita pelajari dari kepulauan ini?. Mari kita melihat kesederhanaan Budaya Indonesia yang merupakan warisan nenek moyang yang indah.

Kesombongan itu berbahaya dan ”Kecongkakan adalah awal sebuah kehancuran, tinggi hati tidak lain dari kedua sifat itu. Kerendahan-hati membawa siapa saja yang memilikinya pada sebuah kehormatan. ”Keangkuhan dan merendahkan orang lain tidak seperti orang yang rendah hati akan terus menerima pujian. ”

Although the islands located not far from the plains in Indonesia, but the Mentawai archipelago and its people remain isolated until the 19th century and since 1999, confirmed the Mentawai Islands region became a district called the Mentawai islands with a capital city is in Tua Pejat. So what can we learn from these islands ?. Let's take a look at simplicity of Indonesian culture as heritage of our ancestor that really beautiful.
 
Arrogance is dangerous and Pride is the beginning of a destruction, haughty is the same thing with that both qualities. Humility brought anyone who have it on an honor. While Arrogance and demeaning others is not like the humble who will continue to receive compliments. 

mentawai Indonesia
adat suku mentawai2

Sebenarnya setiap orang pasti menentang orang yang sombong. ”Demikian juga sebagai bukti bahwa orang-orang muda diseluruh bumi Nusantara ini tunduk kepada orang-orang yang tua. Nusantara dari dahulu tidak memiliki apa-apa untuk ditunjukan kepada dunia. Namun sebuah kerendahan hati.

 Actually, everyone opposes to the proud. Similarly to one thing as a proof that young people throughout this archipelago submit to the older. This Archipelago since long time ago have nothing to be shown to the world. But a humility.
 
adat suku mentawai1
Adat Suku Mentawai

Kerendahan hati para nenek moyang kita dan terus menerus diwariskan kepada kita agar menjadi sebuah Negara yang kuat dan besar. Sebuah negara yang taat dan penuh cinta kasih. Jagalah warisan nenek moyang ini yaitu sebuah kerendahan hati.  

Humility of our ancestors and continually passed on to us to carry and building a strong and big state . A country that is obedient and loving. Keep this heritage is a humility.

 
Article by Ketut Rudi
Best Of The Month Photography of Lelly Jeane
Location Mentawai Island



Song :ENIGMA " Mea Culpa" 

No comments:

Post a Comment