Tuesday, October 2, 2018

Bersih-Bersih Pantai Di Perbatasan Indonesia....Laporan Dari Wini (Cleaning the Indonesian Border's Beach ... Report from Wini)

Dikutip langsung dari kompas.com bahwa Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk bersih-bersih pantai pada 18 Agustus 2018. Hal itu dilakukan sebagai upaya mewujudkan pantai dan laut Indonesia yang bersih dari sampah. "Pada tanggal 18 Agustus setelah pesta kemerdekaan, kita berdiri jam 4 sore di sepanjang pantai yang ada di daerah masing-masing untuk bersihkan sampah yang ada," kata Susi saat deklarasi Pandu Laut Nusantara di area car free day (CFD) Bundaran HI, Jakarta, Minggu

Quoted directly from kompas.com mentioning that the Minister of Maritime Affairs and Fisheries Susi Pudjiastuti invites all Indonesian people to clean the beach on August 18, 2018. This is created as an effort to realize Indonesia's beaches and sea are free from waste. "On August 18 after the independence celebration, all stood at 4 pm along the beach in their respective areas to clean up the garbage," said Susi during the "Pandu Laut Nusantara" declaration in HI junctions car free day (CFD) area, Jakarta , Sunday

Pantai Wini Bersih 2

Solidaritas Merah Putih Nusa Tenggara Timur di Wini yang diketuai oleh seorang pemuda kreatif bernama Ishak Marjon Boik bersama komunitas pesona wini yakni komunitas anak muda perbatasan wini melakukan aksi sosial bersih pantai sepanjang kurang lebih 4 km dari perbatasan negara Wini-Oekusi Timor leste sampai resort marjon beach.

Red and White Solidarity East of Nusa Tenggara in Wini which is chaired by a creative young man "Ishak Marjon Boik" along with the charm Wini community is the youth community located in Wini the border of Indonesia conducted cleaning the beach as a social action for approximately 4 km from the border of Wini-Oecution of Timor Leste until marjon beach resort.

Pantai Wini Bersih 3

"Memang sebuah kegiatan yang tidak menyenangkan untuk membersihkan sampah yang dibuang oleh orang lain. Akan tetapi ini merupakan tanggung jawab kita semua di Wini untuk menjaga kebersihan dan kitalah yang tinggal didepan pantai ini", ucap Marjon. Sebagai contoh yang baik agar orang lain melihat kegiatan ini dan mendapatkan petunjuk untuk melakukan hal yang serupa, makin banyak yang melakukan-nya makin baik seluruh pantai yang ada di Indonesia.

"It is an unpleasant activity to clean up garbage that discarded by other people. However, this is our responsibility in Wini to maintain cleanliness and we are the ones who live in front of this beach", said Marjon. As a good example for other people to see this activity and get directions to do the same, more and more doing it the better conditions to all beaches in Indonesia.

Pantai Wini Bersih 1

Relawan kerja Nyata Solidaritas Merah Putih benar benar sebuah organisasi masyarakat yang mampu menghimpun masyarakat untuk menjadi obat persatuan dan kesatuan serta menumbuhkembangkan kreatifitas. Jokowidodo presiden Republik Indonesia adalah pembina langsung organisasi masyarakat ini.

Actual activity by Red And White Solidarity's volunteers which is truly able to gather all community to become a better medicine for Indonesia Unity and to develop creativity among youth. Jokowidodo, president of the Republic of Indonesia, is the direct coach of this community organization.

Article by Ketut Rudi
Special thanks to Ishak Marjon Boik Wini Indonesia


Song : Johnnie Taylor - We're Getting Careless With Our Love 

No comments:

Post a Comment